Posts

Showing posts from February, 2018

Cara Mengalihkan atau Redirect URL Blog Lama ke Blog Baru

Image
Cara Mengalihkan atau Redirect URL Blog Lama ke Blog Baru -  Mungkin diantara sobat ada yang hendak mengganti url/domain blognya dengan url yang baru, tapi takut kehilangan trafik atau backlink yang telah ada. di sini saya akan berbagi tutorial Cara Mengalihkan atau Redirect URL Blog Lama ke Blog Baru tanpa menghilangkan trafik, backlink atau index google yang telah ada. Mungkin sobat ada yang hendak mengganti alamat blog atau domain, namun takut kehilangan trafik atau backlink yang sudah ada. Karena itulah teknik atau cara mengalihkan atau redirect blog ini akan sangat berguna bagi yang hendak atau baru saja mengganti alamat domainnya. Dengan mengalihkan alamat domain blog, tentu sobat tidak akan kehilangan pengunjung setia blog, hasil pencarian google, maupun backlink yang sudah susah payah ditanam. Kalaupun tidak bisa 100% semuanya kembali seperti semula, setidaknya ada beberapa pengunjung yang dapat berkunjug kembali, dan tidak harus membangun dari awal lagi. Cara Mengalihkan URL

Riswan.net Raih Penghargaan Indonesia Website Award (IWA) 2017

Image
Riswan.net Raih Penghargaan Indonesia Website Award (IWA) 2017 - Merupakan suatau kebanggan tersendiri, dapat meraih penghargaan Indonesia Website Award 2017. Tapi sebelumnya saya sangat berterimakasih kepada Allah SWT atas karunia dan ni'mat yang telah diberikannya juga bagi keluarga dan temen-temen yang terus mensupport saya sehingga dapat Riswan.net Sejauh ini. Juga terimakasih buat Om Oga (belajarnyata.com) yang telah ngarencangan, juga Bang Ipan (jangipan.com) yang telah ngarencangan oge ka Jakarta sehingga tidak nyasab di jalan, juga telah mengenalkan saya ke beberapa Blogger lain. juga terimakasih buat kang Zhooe sebagai asisten manajer dari Bang Ipan, terimakasih pokoknya. Dan selamat buat kang Erwin Widianto yang juga mendapat penghargaan di malam penghargaan IWA 2017 kemarin, yang sama-sama dari STTG juga. Juga alhamdulillah di acara ini bisa ketemu mastah suhu, Bapak Woko Wunggulan, wkwkwk... Pandangan Saya Rasanya tidak percaya menjadi pemenang di malam penghargaan Ind

Meet Me After Sunset, Remaja Wajib Nonton Film Satu ini

Image
Meet Me After Sunset, Remaja Wajib Nonton Film Satu ini - Rasanya senang sekali admin Riswan.net dapat menyaksikan langsung film  Meet Me After Sunset yang bertempat di CGV Grand Indonesia. Tidak sendiri, ditemeni temen-temen Blogger Garut juga Blogger Jakarta yang tergabung di komunitas Blogger Crony dan komunitas blogger lainnya. Terimakasih juga buat bang Ipan (www.jangipan.com) yang udah ajak saya ke CGV Jakarta, akhirnya bisa silaturahmi kumpul-kumpul dengan blogger-blogger lain. Asyiknya Film Meet Me After Sunset Menurut saya film Meet Me After Sunset merupakan film kisah cinta remaja yang sangat menarik dan berbeda dari film kisah cinta pada umumnya, dimana film ini tidak memuat adegan berpegangan tangan, pelukan, ciuman, tetapi tetap memberikan kesan dan rasa yang sama. Danial Rifki (Sutradara) berkata bahwa hal tersebut diwujudkan untuk memberikan edukasi kalau cinta remaja tidak perlu yang seharfiah itu, dan inilah salahsatu poin yang membuat film ini berbeda dari film lai

Cara Mengaktifkan Ads.txt pada Blogger

Image
Cara Mengaktifkan Ads.txt pada Blogger - Selamat malam manteman, sudah lama admin tidak update postingan di blog Riswan.net dikarenakan kegiatan yang padat, oke pada kesempatan kali ini saya akan berbagi Cara Mengaktifkan Ads.txt pada Blogger. Google menerapkan fitur Ads.txt pada periklannya sekitar akhir bulan Januari 2018, sehingga menyebabkan adanya error atau peringatan pada akun Adsense, dimana peringatan tersebut mengharuskan publisher untuk menambahkan kode Ads.txt pada setiap situs yang dipasang iklan. Baca juga: Kerjasama KV Adsense Terpercaya bersama Riswan.net Maka di sini saya akan memberikan sedikit tutorial bagaimana cara memasang kode Ads.txt pada situs dengan platform Blogger atau Wordpress. Apa itu Ads.txt? Ads.txt Atau Authorized Digital Seller merupakan sebuah konsep inisiatif dari Interactive Advertising Bureau Tech Lab (IAB) untuk membatu memastikan inventasri digital periklanan hanya dijual melalui penjual resmi, seperti Adsense, juga untuk mempromosikan dan meni